Senin, 04 April 2016

Pengenalan Dan Tampilan Microsoft Office 2007

 PENGENALAN SEBUAH MICROSOFT OFFICE 2007

Dalam urusan mengetik berbagai macam seperti sebuah naskah atau laporan
kebanyakan orang lebih menyukai microsoft word
banyak aplikasi yang di gunakan bahkan ada yang gratis
karena program microsoft office 2007 sangat praktis dan sangat mudah di gunakan
untuk menjalankan program tersebut:
cukup dengan pilih start-program-microsoft office word 2007
Untuk mengenal tampilan pada microsoft word 2007
pada versi sebelumnya kita sudah mengenal toolbar
untuk microsoft  word 2007 kita pasti sering menjumpai ribbon
sangat cepat untuk ber adaptasi dari versi sebelum nya
cuma memindahkan beberapa struktur menu dalam bentuk toolbar
Penjelasan tentang beberapa gambar :
Microsoft office button
berisi berupa menu menu new,open,save,save as,print dan close
Quick access toolbar,berupa kumpulan tombol yang bisa di gunakan berupa tambahan
atau di kurangi,sesuai keinginan kita
tombol yang sering di pergunakan seperti open,new dan save
pertama di buka bernama dokument satu
Tab ribbon,berupa deretan menu utama untuk meng akses pada beberapa fungsi
yang terdiri dari beberapa group
masing masing group sudah di kelompokkan sesuai dan fungsi masing masing
Group,berupa perintah yang mempunyai fungsi yang sama,bisa di kumpulkan disini
perintah - perintah tersebut di tandai berupa gambar
Scroll,fungsi untuk menggulung pada lembar kerja dari atas ke bawah
View mode,fungsi nya untuk mengatur mode tampilan tampilan yang terdiri atas print out
Full screen reading,web layout,outline dan draft
Zoom slinder,fungsi nya untuk memperbesar atau memperkecil tampilan kerja baru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar